Busur Kukar Desak Wakil Rakyat Awasi Kasus Korupsi di Tubuh PT MGRM

Kukar, beritaalternatif.com – Massa yang tergabung dalam Bubuhan Suara Rakyat Kutai Kartanegara (Busur Kukar) menggelar aksi unjuk rasa di Kantor DPRD Kukar pada Senin (21/6/2021) pukul 10.00 Wita. Massa yang berasal dari warga Kukar dan sejumlah mahasiswa Unikarta Tenggarong itu mendesak DPRD Kukar mengawasi kasus korupsi di tubuh PT Mahakam Gerbang Raja Migas (MGRM) yang […]
Realisasi Dana Kesehatan Daerah yang Masuk Zona Merah Covid-19 Masih Rendah

Jakarta, beritaalternatif.com – Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengaku miris setelah mengetahui masih banyak daerah yang belanja anggaran kesehatannya rendah meski masuk dalam kategori zona merah Covid-19. Ia mencatat realisasi Dana Alokasi Umum/Dana Bagi Hasil (DAU/DBH) khusus penanganan kesehatan sebesar 8 persen pada Pemerintah Daerah (Pemda) dengan status Covid-19 tinggi masih di angka 7,5 persen. Bahkan ada sembilan […]
Kemenkeu Tawarkan Surat Utang Mulai Rp 1 Juta hingga Rp 3 Miliar

Jakarta, beritaalternatif.com – Kementerian Keuangan (Kemenkeu) resmi meluncurkan surat utang ritel (Savings Bond Ritel/SBR) seri SBR010. Masa penawaran dibuka sejak 21 Juni hingga 15 Juli 2021. SBR010 dibuka dengan tingkat kupon 5,1 persen dengan skema kupon mengambang (floating with floor) yang berpotensi naik mengikuti acuan suku bunga Bank Indonesia (BI). “Dengan fitur ini imbal hasil (yield) SBR dipatok […]
Ebrahim Raisi, Praktisi Hukum yang Melenggang Jadi Presiden Iran

Teheran, beritaalternatif.com – Menteri Dalam Negeri Iran, Abdolreza Rahmani Fazli, mengumumkan Sayid Ebrahim Raisi telah memenangkan pemilu presiden dengan memperoleh 17.926.345 suara. Total warga yang mempunyai hak pilih sebanyak 59.310.307 dan 28.933.004 orang telah menggunakan haknya. Dengan demikian, 48,8 persen telah berpartisipasi dalam pemilu. Dia menjelaskan, Mohsen Rezaei dan Abdolnaser Hemamti masing-masing memperoleh 3.412.712 suara […]